Komponen Utama pada Semua Pembangkit Energi Listrik

Daftar Isi
Adik-adik, materi fisika kita kali ini akan membahas tentang komponen utama pada semua pembangkit energi listrik.

Kalian pasti sudah tahu apa itu pembangkit listrik? Yah benar, pembangkit listrik adalah suatu tempat atau fasilitas untuk menghasilkan energi listrik.
 
Energi listrik itu dihasilkan melalui proses perubahan energi menggunakan komponen-komponen yang ada pada pembangkit listrik. 
 
Nah, tahukah kalian apa komponen utama yang ada pada semua pembangkit energi listrik?
 
Baiklah, berikut ini kakak terangkan... 

Komponen Utama pada Semua Pembangkit Energi Listrik

Untuk diketahui, komponen utama pada semua pembangkit energi listrik adalah turbin dan generator. 
 
Turbin tersebut harus bergerak untuk menghasilkan energi gerak yang kemudian diubah menjadi energi listrik oleh generator.

Energi penggerak turbin, selain dari air, juga bisa didapat dari angin (PLTA), panas bumi (PLTU), dan sumber energi lainnya.

Kesimpulan 

Komponen Utama pada Semua Pembangkit Energi Listrik
 
Jadi, komponen utama pada semua pembangkit energi listrik adalah turbin dan generator. 
 
Gimana adik-adik, udah tahu kan komponen utama pada semua pembangkit listrik? Jangan lupa lagi yah.
 
Sekian dulu pembahasan kali ini, bagikan agar teman yang lain bisa membacanya. Terima kasih, semoga bermanfaat.
Nur Afdan S.Si
Nur Afdan S.Si Nur Afdan, S.Si, Sarjana Fisika Universitas Negeri Makassar. Menyukai segala hal yang berkaitan dengan fisika. Kontak: Email: afdanfisika@gmail.com

Posting Komentar